Letak Toilet / WC Menurut Feng Shui

Letak Toilet / WC Menurut Feng Shui – Toilet merupakan kebutuhan di setiap rumah tinggal. Di mana ada toilet, di situ ada unsur elemen yang mesti Anda ketahui.

Tata letak toilet yang benar / cocok menurut fengshui adalah yang tidak terletak di bagian rumah berunsur api. Bagian rumah berunsur api ini sangatlah sensitif jika ditaruh toilet di bagian ini.

Mengapa?

Karena area sektor rumah Anda bisa berupa sektor kesehatan, keuangan, karir / usaha bisnis, atau hubungan antar internal keluarga bisa terganggu jika salah penempatan.

Jadi, bagaimana cara penempatan toilet di rumah tinggal saya agar sesuai kaidah feng shui yang benar?

Tempatkanlah toilet di bagian rumah berunsur kayu, karena hal ini akan menumbuhkan jiwa kepemimpinan Anda sekeluarga. Selain itu, kesehatan unsur kayu Anda akan membaik.

Apakah ada syarat lainnya untuk menempatkan toilet di rumah saya?

Ya, ada. Toilet harus dicocokkan dengan data tanggal lahir, bulan kelahiran, tahun kelahiran dan jam lahir serta jenis kelamin si pemilik rumah, lalu toilet ditempatkan pada sektor yang kurang baik. Hal ini agar sektor baik Anda tidak terganggu oleh energi negatif dari toilet / WC.

Bagaimana cara mengetahui sektor baik dan tidak baik saya?

Konsultasi ke kami, kami akan menghitung interaksi antar elemen dasar / chart dasar Anda berdasarkan data tanggal lahir, bulan kelahiran, tahun kelahiran dan jam lahir serta jenis kelamin.

Jika Anda berniat merenovasi rumah Anda yang bermasalah, maka harus ditentukan dahulu kapan waktu yang tepat berdasarkan data tanggal lahir, bulan kelahiran, tahun kelahiran dan jam lahir serta jenis kelamin. Dari sini, Anda sudah mengetahui pentingnya data tanggal lahir, bulan kelahiran, tahun kelahiran dan jam lahir serta jenis kelamin. Melalui data tersebut, kita bisa mengecek banyak hal, dan melakukan semacam audit feng shui pada rumah Anda.

Ingat, rumah yang bagus belum tentu cocok dengan Anda sekeluarga. Chart dasar seseorang bisa diketahui dan ditentukan mau ke mana arah hidup Anda sekeluarga. Apakah Anda sekeluarga sudah bisa memutuskan untuk pindah rumah atau tetap tinggal di rumah lama yang sekarang sedang Anda tempati, itu pilihan Anda. Meskipun waktu pindah rumah Anda tidak cocok, namun jika setelah dicek, rumah Anda bermasalah, sebaiknya pindah rumah ke tempat yang cocok secara chart dasar Anda. Bukan hanya ruangan toilet yang perlu diaudit, kamar tidur, dapur dan ruangan lainnya mesti dicek juga agar selaras dengan manusia si pemilik rumah.

Originally posted 2017-10-05 05:34:48.

Wen

Leave a Reply

Secured By miniOrange